Panduan Pengguna
  • Kelola Akun
  • Undangan Website
    • Daftar akun dan Beli Paket
    • Smart Dashboard
      • Ubah Desain
      • Informsasi Mempelai
      • Informasi Acara
      • Informasi Tambahan
      • RSVP
      • Ucapan Pernikahan
      • Galeri
      • Cover
      • Cover Pembuka
      • Hadiah
      • Cerita Cinta
      • Kelola Tamu
        • Tambah Tamu
        • Informasi Tamu
        • Kelola Sesi Acara dan RSVP
        • Pengiriman Undangan
        • Statistik dan RSVP Tracking
        • Reminder RSVP
        • Auto Wedding Day Reminder
  • Digital Guestbook
    • Daftar akun dan Beli Paket
    • Smart Dashboard
      • Kelola Tamu
      • Table Management
      • Souvenir Management
      • E-Invitation
      • Penerima Tamu
        • Kelola Akses dan App Penerima Tamu
        • Statistik Buku Tamu
        • Statistik Souvenir
        • Statistik Table Management
        • Selfie Check-in
        • Hadiah
        • Riwayat
        • Doorprize
      • Pop-up dan Layar Sapa
    • App Penerima Tamu
      • Akses App Penerima Tamu
      • Proses Registrasi
        • Scan QR Code
        • Cari Tamu
        • Tambah Tamu
      • Tamu
      • Table Management
      • Souvenir Management
      • Hadiah
      • Doorprize
  • Wedding Planner
    • Daftar akun dan Beli Paket
    • Smart Dashboard
      • Administrasi
      • Budget
      • To-Do List
      • Vendor
      • Seragam
      • Rundown
      • Seserahan
      • Tabungan Nikah
  • Upgrade Paket
  • FAQ
  • Tentang Katsudoto
Powered by GitBook
On this page

Was this helpful?

  1. Undangan Website
  2. Smart Dashboard

Ubah Desain

Setiap pembelian paket Undangan Website, kamu bisa coba semua desain yang ada. Pilih yang paling kamu suka, dan ubah warnanya atau fontnya sesuka hati, tanpa ada batasan!

PreviousSmart DashboardNextInformsasi Mempelai

Last updated 2 months ago

Was this helpful?

Hasil perubahan akan langsung terlihat di bagian preview, dan kamu bisa lihat tampilannya di desktop, handphone, atau tablet—baik dalam posisi landscape maupun portrait.

Perlu diingat, fitur Ganti Warna dan Font cuma tersedia di beberapa desain tertentu, yang ditandai dengan ikon hijau di bagian atas desain.

Berikut panduan menggunakan fitur ubah desain:

  1. Pastikan paket yang kamu beli sudah mencakup opsi ganti warna dan font. Kalau belum, kamu bisa upgrade paketmu, lihat caranya .

  2. Pilih menu Ubah Desain

  3. Bebas pilih template yang kamu inginkan

    Setiap template sudah tersedia dengan beberapa pilihan warna. Tapi, kalau pilihan warna yang ada belum sesuai, kamu bisa ganti warna sendiri dengan klik bagian Warna

  4. Di bagian warna, kamu bisa ganti warna background, teks, dan button. Kamu bisa pilih warna dengan geser color picker atau langsung masukin kode RGB warna yang kamu mau.

    Ada tiga jenis warna yang bisa kamu ganti:

    1. Primary – warna utama yang paling dominan di desain.

    2. Secondary – warna kedua yang tampil, tapi tidak sebanyak primary.

    3. Tertiary – warna yang paling sedikit muncul di desain.

    Perlu di ketahui, kombinasi warna Primary, Secondary, dan Tertiary bisa beda-beda di setiap desain.

  5. Kamu juga bisa ganti tampilan font di desain yang kamu pilih melalui bagian Typography.

    Setiap desain punya dua jenis font:

    1. Heading (judul dan subjudul)

    2. Body text (deskripsi)

    Kamu bisa pilih jenis, ukuran, ketebalan, dan pengaturan kapitalnya sesuai selera di Undangan Websitemu.

disini
Tampilan halaman ubah desain V.2.0